Roblox di tahun 2025 semakin jadi tempat seru untuk berkumpul dan berkreasi, apalagi dengan adanya berbagai game simulator yang bisa dimainkan oleh siapa saja, dari anak-anak hingga remaja dan orang dewasa. Kalau kamu lagi cari game yang nggak cuma seru, tapi juga bisa bikin kamu belajar sambil bermain, maka genre simulator di Roblox ini jawabannya! …
7 Game Simulator Roblox Terbaik di Tahun 2025